Cabana Ocean Suites dengan teras luas, hingga Oceanfront Villas yang mewah dengan pemandangan laut yang memukau.
Oceanfront Villa menjadi pilihan sempurna bagi pasangan bulan madu atau tamu yang mencari kenyamanan dan privasi lebih.
Baca Juga:
Kesal karena Kerap Diperas, Wanita Bersuami di Riau Polisikan Selingkuhannya
Vila eksklusif ini menawarkan pengalaman menginap yang mewah dengan pemandangan laut yang menakjubkan.
Vila ini dilengkapi interior elegan dengan perabotan premium, kolam renang pribadi untuk menikmati suasana yang tenang.
Fasilitas eksklusif seperti perlengkapan mandi berkualitas tinggi, layanan in-room dining, dan layanan personal.
Baca Juga:
Menparekraf Sambut Wisman Pertama di Tahun 2024 dari Singapura di Bintan
Para tamu dapat menikmati cita rasa autentik Indonesia di Rempah Kitchen atau bersantai dengan aneka camilan dan minuman di Ararinda Lounge.
Bagi yang mencari pengalaman lebih hidup, El Lagoi Beach Club menawarkan suasana yang semarak dengan live DJ, hidangan laut segar, sajian grill favorit, serta minuman khas, termasuk craft beer Indonesia yang tersedia melalui program Best Brews™ dari Four Points.
Dengan 800 meter persegi ruang acara fleksibel, termasuk enam ruang pertemuan dan area acara outdoor, Four Points by Sheraton Bintan, Lagoi Bay menghadirkan pilihan venue ideal untuk berbagai acara, baik pertemuan bisnis maupun perayaan sosial.