Destinasi ini terletak di kawasan Natuna Dave Resort, tepatnya di Jalan Raya Sepemapang, Bunguran Timur, Kabupaten Natuna.
Destinasi wisata ini tergolong strategis sebab diperkirakan jaraknya hanya satu jam dari Bandara Raden Sadjad Natuna.
Baca Juga:
PLN Akan Bangun SUTT di Natuna Guna Tingkatkan Keandalan Listrik
Tak hanya bebatuan, Anda juga akan dimanjakan dengan pemandangan bentangan pohon kelapa yang menjulang tinggi dan pemandangan laut lepas di sekitar Natuna yang tiada duanya.
2. Pantai Pasir Marus
Baca Juga:
Bupati Natuna Paparkan Sejumlah Capaian Pembangunan Selama Dua Tahun
Pantai Pasir Marus.
Berseberangan dengan Tapak Natuna, Pantai Pasir Marus terletak di Bunguran Barat, Pulau Sedanau, Kabupaten Natuna.
Daya tarik unggulan dari destinasi ini adalah ombak lautnya yang cukup tinggi dan kuat sehingga cocok bagi para peselancar.