Tetapi hal tersebut tidak bisa juga menjadi alasan, karena ada juga perspektif lain.
Yakni masalah pemerataan pembangunan.
Baca Juga:
Buntut Kehadiran Kapal Ikan Vietnam di Natuna, Bakamla Lanjut Patroli
"Saya rasa semua pasti setuju," katanya.
Di tempat yang sama Narasumber lain yakni M Syahid Ridho, Kabid Humas DPW PKS Kepri, mengatakan pemekaran Natuna dan Anambas harus bisa menjawab permasalahan yang sedang dirasakan masyarakat Natuna.
"Maksud kami apakah dengan pemekaran ini bisa menyelesaikan persoalan yang dihadapi masyarakat, atau yang terjadi saat ini," ujar M. Syahid.
Baca Juga:
Ratusan Kapal Vietnam Bebas Tangkap Ikan di Laut Natuna, Nelayan Resah
Dia menjelaskan pertanyaan tersebut bukan berarti tidak setuju atau tidak mendukung.
Tetapi pertanyaan tersebut menjadi semangat bagi panitia, untuk menjawab argumentasi dengan apa yang diambil.
Dan jika jawaban dari pertanyaan tersebut sudah dapat, maka perlu dilakukan validasi, agar lebih kuat.